Ubah Badmood Jadi Goodmood Lewat Kata-Kata Lucu

Ubah Badmood Jadi Goodmood Lewat Kata-Kata Lucu

Ubah Badmood Jadi Goodmood Lewat Kata-Kata Lucu

Dalam hidup terkadang tidak selalu mulus sesuai ekspektasi. Ketika realita tidak sesuai dengan ekspektasi dapat memicu perasaan badmood. Perasaan bad mood dapat mempengaruhi aktivitas yang Anda jalani. Ketika badmood, luangkanlah waktu sejenak untuk menenangkan diri. Anda juga bisa mengubah bad mood menjadi good mood lewat membaca kata kata lucu di bawah ini.

Kata-Kata Lucu

1.    Dikira Puitis Ternyata

Kalimat ini sekiranya puitis tapi lihat dulu endingnya. “Menikahlah dengan orang yang biasa saja. Biasa bawa mobil, biasa punya uang banyak”. Satu lagi nih menipu, “Hidup itu anugerah yang nikmat, namun kenikmatan yang sebenarnya adalah makanan gratis.

2.      Pantang Mundur Buat Dapetin Doi

Kalau kalimat ini pas banget buat yang sedang memperjuangkan doi. “Tuhan jika dia bukan jodohku, kirimkanlah artis korea sebagai jodohku”. Satu lagi nih. “Janur kuning bukanlah penghalangku, yang jadi penghalang adalah restu calon mertua”. Gimana pantang menyerah banget kan.

3.      Percaya Diri Harus Sih

Punya tingkat percaya diri itu bagus, seperti kata-kata ini. “Aku bukan anak hits dan yang suka sama aku orang biasa. Biasa punya selera bagus dan tinggi”. Percaya diri juga nih. “Tahukah kamu, istana langit bukanlah tempat tinggal dewa, tapi untuk kamu dan aku”

4.    Savage Sekaligus Lucu

Kata kata lucu ini bisa buat bercandaan dengan orang terdekat. “Kalau ada zombie mendekat, tenang saja, kamu bakal aman kok. Karena yang mereka incar kan otak!”. Ini juga lucu. “Tahu tidak persamaan kamu sama pohon pisang? Punya jantung tapi tidak punya hati”. Eh, udah dikira disanjung ternyata malah dijatuhin.

5.      Menertawakan Kesialan

Biar lupa dengan kesialan, baca kata-kata ini “Kemarin ngomel dan mengeluh karena tugas numpuk, repot amat tinggal dijejer aja jangan ditumpuk beres”. “Selelah lelahnya bekerja, masih lelah nganggur”. So, kesialan juga bisa dibercandain biar tidak stres.

Perasaan Anda akan menjadi senang dengan membaca kata-kata lucu. Dari yang awalnya badmood jadi good mood. Ketika Anda good mood, maka aktivitas yang Anda jalani akan menjadi menyenangkan. Eits, tapi perasaan ini bukan hanya untuk orang dewasa, anak-anak juga ada. Untuk menjaga anak Anda selalu good mood. Anda bisa mencoba hal berikut.

Tips Parenting

Hal yang bisa dilakukan untuk membuat anak selalu good mood adalah dengan mengontrol lingkungan anak. Pastikan Anda melihat dari perspektif anak bukan perspektif orang dewasa. Anda bisa mengontrol lingkungan agar anak tidak bosan dan bisa explore sebebas mungkin. Patikan juga Anda tidak selalu mengekang anak dengan mengatakan kata tidak karena itu sugesti negatif.

Jika Anda menginginkan tips parenting lainnya, Anda bisa mengaksesnya lewat Orami. Orami menyediakan puluhan ribu konten yang terkurasi khusus orang tua dan anak serta banyak komunitas puluhan ribu ibu-ibu untuk sharing pengalaman dan ilmu. Buruan baca artikel di Orami.

Categories: